Ya, perjuangan Timnas Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia akan segera berlanjut. Pada matchday ketujuh, Jay Idzes cs akan tandang ke markas Australia.